Cara kerja di Singapura tanpa ijazah memang harus mengetahui semua syarat dan kualifikasi yang dibutuhkan dari pekerjaan itu sendiri sehingga kamu bisa melamar sedini mungkin.
Meskipun negara Singapura terbilang cukup kecil dibandingkan Indonesia namun menjadi salah satu negara yang yang paling makmur di dunia.
Baca Juga Artikel Singapura Lainnya dari Transfez
Cara Top Up Saldo di Aplikasi Transfez Singapura
Mengenal Tradisi Singapura
Makna Lambang Negara Singapura
Arti Bendera Singapura dan Sejarahnya
Daftar Pemimpin Singapura
Cara untuk mendapatkan pekerjaan di negara Singapura sebenarnya tidak jauh berbeda dengan di Indonesia namun kemungkinan besar di Singapura akan jauh lebih ketat dengan peraturan yang ada.
Dengan demikian Jika kamu ingin melamar pekerjaan di Singapura maka ketahui terlebih dahulu syarat serta kualifikasi pada pekerjaan tersebut.
Tips Cara Kerja Di Singapura Tanpa Ijazah
Mencari pekerjaan sebenarnya di mana saja tetap sama itu harus bersaing dengan calon pekerja yang lain. Sehingga kamu harus lebih kompetitif untuk mendapatkan pekerjaan di negara Singapura Terlebih jika kamu adalah fresh graduate.
Di negara Singapura pun sudah banyak perusahaan yang terbiasa mempekerjakan tenaga asing. Inilah beberapa tips yang dapat kamu ikuti untuk membuat proses mencari pekerjaan lebih mudah dan cepat:
1. Memilih industri berkembang
Singapura memiliki banyak industri berkembang yang sangat pesat Seperti halnya di sektor pariwisata dan TI karena memiliki banyak peminat yang cukup tinggi. Selain itu untuk kerja di bidang teknologi dan e-commerce seperti halnya ahli pemasaran digital, Designer UI dan UX, copywriter dan lain sebagainya.
Sementara itu jika di bidang pariwisata kamu akan menemukan beberapa pelayanan perhotelan dan tempat pariwisata unggulan sebagai industri berkembang di negara Singapura.
Pekerjaan lain yang biasanya dibutuhkan oleh beberapa perusahaan di negara Singapura adalah manajemen bakat dan juga kepemimpinan sumber daya manusia.
2. Mencari pekerjaan di portal kerja online
Cara kerja di Singapura tanpa ijazah salah satunya dengan mencari pekerjaan yang ada di portal online dan sesuaikan dengan kualifikasi kamu.
Beberapa situs pekerjaan online yang sangat membantu adalah linkedin, jobs, monster dan juga glassdoor yang digunakan secara luas di Singapura.
Melalui situs portal kerja online tersebut kamu bisa menemukan berbagai macam pekerjaan sesuai dengan syarat lowongan tersebut bisa untuk tanpa ijazah ataupun tidak. Apabila kamu menemukan lowongan pekerjaan yang sesuai silakan untuk melamarnya dengan segera.
3. Membiasakan diri dan mengetahui budaya kerja di Singapura
Cara kerja di Singapura tanpa ijazah mengetahui budaya kerja hingga gaya hidup yang dilakukan di Singapura. Pastikan Jika kamu ingin mendapatkan pekerjaan di negara Singapura Singapura sudah mengenal lebih dekat tentang jam kerja, hari libur hingga absensi.
Dengan demikian kamu tidak kaget lagi dengan budaya kerja yang dilakukan di Singapura mengingat jam kerjanya cukup panjang dibandingkan dengan negara lain. Bahkan negara Singapura sempat menjadi negara karena hampir waktu seharian digunakan oleh warganya untuk bekerja.
4. Melamar pekerjaan melalui agen tenaga kerja
Cara kerja di Singapura tanpa ijazah yang paling mudah dilakukan yaitu melamar pekerjaan melalui agen tenaga kerja yang tersedia. Biasanya dalam hal ini perekrutan tenaga kerja sering mempunyai penawaran banyak pekerjaan dibandingkan yang tersedia di situs portal pekerjaan online.
Selain itu juga beberapa agen akan memberikan motivasi guna membantu kamu dalam mendapatkan pekerjaan. Akan tetapi pastikan terlebih dahulu kamu sudah memilih agen perekrutan untuk tenaga kerja yang terpercaya.
Lihat Juga Video Mudahnya Kirim Uang dengan Transfez ke Lebih dari 60+ Negara
Cara Melamar Pekerjaan Di Singapura
Apabila kamu memutuskan untuk melamar pekerjaan di Singapura sebagai tenaga asing maka sebaiknya mempersiapkan diri terlebih dahulu dengan baik. Berikut ini lah cara untuk melamar pekerjaan di negara Singapura yang dapat kamu ketahui:
1. Melakukan pemeriksaan kelayakan diri bekerja di Singapura
Sebelum kamu memutuskan untuk mencari pekerjaan di Singapura alangkah baiknya untuk memenuhi syarat terlebih dahulu dari kualifikasi pekerjaan tersebut.
Terdapat berbagai macam jenis izin kerja sesuai dengan kualifikasi dan nantinya akan dilakukan pengukuran kemungkinan kelayakan kamu.
Meskipun telah mencoba alat penilaian akan tetapi belum bisa dijadikan sebagai jaminan bahwasannya kamu memenuhi persyaratan pada pekerjaan tersebut. Akan ada banyak hal yang perlu dipersiapkan untuk bisa bekerja di Singapura.
2. Mengidentifikasi pekerjaan yang diinginkan
Cara kerja di Singapura tanpa ijazah harus bisa menemukan posisi yang sesuai dengan kecocokan diri dan kemampuan. Selain itu kamu juga harus melakukan pengujian kelayakan dan lolos untuk mengikuti semua seleksi yang diberikan ketika melamar pekerjaan sebagai tenaga asing.
3. Memeriksa kualitas yang dibutuhkan
Pastikan pada saat kamu melamar pekerjaan di negara Singapura sudah membaca semua deskripsi pekerjaan dan juga daftar kualifikasi hingga keterampilan yang yang diharapkan oleh pekerjaan tersebut.
Sesuaikan kualifikasi tersebut dengan diri kamu apakah sesuai atau tidak, Sebab dalam perekrutan tenaga kerja asing akan lebih memprioritaskan seseorang yang sudah melakukan.
4. Memastikan bahwa resume dan surat lamaran kerja sudah siap
Melamar pekerjaan di negara Singapura tanpa menggunakan ijazah maka kamu harus menyiapkan resume dan surat lamaran pekerjaan yang bagus sesuai dengan kualifikasi pekerjaan tersebut.
Pastikan kamu mengingat bahwa pembuatan kurikulum vitae dan juga surat lamaran harus dibuat lebih menonjol mengingat persaingan untuk mendapatkan pekerjaan di negara Singapura sangat ketat.
Jika kamu sudah menyiapkan curriculum vitae dan juga surat lamaran kerja maka akan lebih mudah untuk melakukan pendaftaran ada lowongan pekerjaan yang sesuai dengan kualifikasi dan kemampuan kamu.
Pastikan kamu tidak membuat kesal dalam penulisan curriculum vitae dan juga surat lamaran kerja yang akan kamu gunakan untuk melamar pekerjaan tersebut.
Download Aplikasi Transfez
Aplikasi Transfez bisa bantuin kamu untuk transfer uang ke luar negeri dengan lebih cepat, hemat, dan efisien. Transfez Bisnis juga bisa bantuin bisnis kamu dalam melakukan transaksi ke luar negeri loh. Untuk kamu yang ingin mengirim uang ke sanak saudara yang berada di luar negeri karena sedang menjalankan pendidikan, bekerja, ataupun traveling, Transfez akan siap membantu. Aplikasi ini tersedia di Android dan juga iOs. Download sekarang!
Demikianlah beberapa pembahasan terkait cara kerja di Singapura tanpa ijazah yang harus disesuaikan dengan kualifikasi dan syarat lowongan pekerjaan tersebut. Dalam hal ini kamu harus memahami tips dan cara untuk mendaftar pekerjaan di Singapura supaya lolos di tahapan Seleksi Penerimaan pekerja tenaga asing.
Artikel ini terakhir diperbaharui pada 24 Juni 2024
Komentar Terbaru